Kegiatan Pondok

MALAM PUNCAK MILAD PONTREN SANTRI PERBATASAN TIMUR: PANGGUNG GEMBIRA 2025

Panggung Gembira adalah kegiatan tahunan yang diselenggarakan untuk memperingati hari ulang tahun Pontren SPT. Tahun 2025 merupakan tahun ke-3 dilaksanakannya Panggung Gembira. Kegiatan ini melibatkan seluruh asatidzah dan santri/ah. Mulai dari kepanitian hingga penampilan, semua turut terlibat dalam memeriahkan Panggung Gembira. Pada tahun ini, Panggung Gembira dilaksanakan pada hari Sabtu tanggal 22 Februari 2025 bertempat …

MALAM PUNCAK MILAD PONTREN SANTRI PERBATASAN TIMUR: PANGGUNG GEMBIRA 2025 Selengkapnya »

PANGGUNG GEMBIRA MENJADI FASILITAS UNTUK PARA SANTRI MENUNJUKKAN BAKAT DAN KREATIVITAS

Pontren Santri Perbatasan Timur telah memiliki 50an santri yang juga memiliki minat dan bakat serta kreasinya masing-masing. Islam sebagai rahmatan lil’alamin juga menjunjung kreativitas setiap manusia tanpa meninggalkan nilai-nilai syariat. Oleh sebab itu untu memfasilitasi bakat dan kreasi para santri, hadirlah program Panggung Gembira yang diadakan setiap satu kali dalam setahun. Tahun 2024 ini merupakan …

PANGGUNG GEMBIRA MENJADI FASILITAS UNTUK PARA SANTRI MENUNJUKKAN BAKAT DAN KREATIVITAS Selengkapnya »

Pekan Maulid Nabi Muhammad Shallallaahu ‘alaihi wa sallam 1445 H

Peringatan hari kelahiran Nabi Muhammad shallallaahu ‘alaihi wa sallam atau Maulid Nabi jatuh pada 12 Rabiulawal pada penanggalan Hijriah di hari Kamis 28 September 2023. Secara substansi peringatan Maulid Nabi merupakan wujud kegembiraan dan penghormatan kepada Nabi Muhammad shallallaahu ‘alahi wa sallam. Dalam rangka Maulid Nabi ini, Pontren SPT menyelenggarakan berbagai perlombaan internal yang dinamakan …

Pekan Maulid Nabi Muhammad Shallallaahu ‘alaihi wa sallam 1445 H Selengkapnya »

Pelantikan Organisasi Santri Pontren SPT

Setiap lembaga pendidikan baik lembaga pendidikan umum maupun agama pastilah memiliki organisasi yang beranggotakan para siswa/i atau santri/ah dari lembaga tersebut. MTHS merupakan Pengurus Organisasi Santri Perbatasan Timur. Kepanjangan MTS adalah Munadzomah Tholabatul Hudud Asy Syarqiyah. Pelantikan MTHS angkatan pertama diselenggarakan pada 17 Muharram 1445 H atau hari Sabtu tanggal 5 Agustus 2023, bertempat di …

Pelantikan Organisasi Santri Pontren SPT Selengkapnya »

Menghidupkan Sunnah Bulan Muharram di Lingkungan Pontren SPT

Bulan Muharram merupakan bulan permulaan pada tahun Hijriah dan merupakan salah satu bulan haram dari empat bulan yang di firmankan Allah SWT. dalam Al-Qur’an surah At-Taubah ayat 36. Maksud dari bulan haram adalah bulan dimana Allah SWT. melarang kaum muslimin untuk berperang dan menumpahkan darah. Selain itu, pada bulan haram semua amal kebaikan dilipatgandakan pun …

Menghidupkan Sunnah Bulan Muharram di Lingkungan Pontren SPT Selengkapnya »

Khutbatul ‘Arsy Pontren Santri Perbatasan Timur tahun pelajaran 2023/2024

Khutbatul ‘Arsy merupakan kegiatan tradisi di setiap pondok pesantren yang dilaksanakan disetiap awal tahun ajaran baru. Secara bahasa, Khutbatul ‘Arsy diartikan sebagai khutbah yang tinggi dan sangat penting untuk disampaikan serta penting untuk dipahami oleh seluruh warga pesantren baik yang baru saja memasuki kehidupan pondok maupun yang telah berada di pondok sebelumnya. Khutbatul ‘Arsy juga …

Khutbatul ‘Arsy Pontren Santri Perbatasan Timur tahun pelajaran 2023/2024 Selengkapnya »

BERQURBAN BERSAMA KAMI DI UJUNG TIMUR INDONESIA

Qurban ( قربان ) beradal dari bahasa Arab yang artinya dekat. Kurban dalam Islam juga disebut dengan al-udhhiyyah dan adh-dhahiyyah yang berarti hewan sembelihan seperti unta, sapi, dan kambing yang disembelih saat Idul Adha dan hari-hari tasyrik sebagai bentuk mendekatkan diri kepada Allah. Qurban merupakan ibadah yang dilaksanakan setiap tanggal 10 di bulan dzulhijjah. Semua …

BERQURBAN BERSAMA KAMI DI UJUNG TIMUR INDONESIA Selengkapnya »